Subscribe:Posts Comments

You Are Here: Home » Troubleshooting » Waspadai Error 211, 213, 215 – Ribbon Wrong Area ID Card Printer Evolis Zenius

Error 211, 213, 215 - Ribbon Wrong Area ID Card Printer Evolis ZeniusWaspadai Error 211, 213, 215 – Ribbon Wrong Area ID Card Printer Evolis ZeniusRibbon Evolis Zenius yang telah Anda pasang didalam printer telah dikenali oleh sistem namun tidak kompatibel dengan karakteristik printer Evolis Zenius Anda. Mengapa?

1. Jika pesan ini adalah baru pertama kali muncul

  • Hubungi dealer atau reseller Anda untuk meminta penggantian ribbon Evolis High Trust® yang sesuai dengan karakteristik printer Anda.
  • Jika Anda mencetak dengan ribbon ini maka Anda akan mendapatkan 200x cetak.

2. Pesan ini pernah muncul dan Anda telah memilih melanjutkan cetak

  • Anda hanya bisa mencetak 50x cetak.
  • Hubungi dealer atau reseller Anda untuk meminta penggantian ribbon Evolis High Trust® yang sesuai dengan karakteristik printer Anda.
  • Anda dapat melanjutkan kembali cetak kartu pvc secara normal.

3.  Pesan ini muncul beberapa kali dan pencetakan diblokir.

  • Hubungi dealer atau reseller Anda untuk meminta penggantian ribbon Evolis High Trust® yang sesuai dengan karakteristik printer Anda.

Perlu diingat, betapa pentingnya ribbon Evolis Zenius original untuk memberikan performa terbaik printer Evolis Zenius Anda. Ribbon yang tidak original dapat memunculkan masalah dikemudian hari yakni : error  printer Evolis Zenius. Hubungi TokoRibbon.Com untuk mendapatkan ribbon Evolis Zenius original beserta cleaning kit Evolis Zenius harga murah.

Pesan & Pembelian

© 2009-2012 Proudly powered by TokoRibbon.Com